Top Navigation Example 3.0

Latest Posts

Latest Posts

Ketapang kencana (Terminalia mantaly)

Ketapang kencana (Terminalia mantaly) adalah sejenis tumbuhan peneduh berwujud pohon. Tajuknya yang mendatar dan berlapis-lapis, sebagaimana kerabat satu marganya, ketapang T. catappa, membuatnya juga menjadi penghias taman rumah dan kebun.Ketapang kencana adalah tumbuhan endemik Madagaskar, namun sekarang diintroduksi ke berbagai daerah tropika.

-

view -
comments -
like -

Melati Air

Melati Air (Echinodorus palaefolius var. latifolius) adalah tanaman berbunga yang indah dan menyegarkan udara yang masuk dalam suku Alismataceae dan berasal dari Brazil, Peru, Meksiko dan Uruguay. Bunga melati air ini unik karena hidup di air. Ciri bunga melati air yaitu memiliki bunga berwarna putih dengan jumlah kelopak bunga 3, kepala sari berwarna kuning ditengan membentuk lingkaran. Sumber : google.com…

-

view -
comments -
like -

Hibiscus Tiliaceus (Waru Laut)

Hibiscus Tiliaceus, lebih dikenal sebagai Waru Laut atau Dadap Laut merupakan pohon peneduh suku kapas-kapasan (Malvaceae). Tanaman yang sering digunakan sebagai pohon peneduh tepi jalan atau tepi sungai ini berasal dari daerah tropis termasuk Afrika, Asia, dan Eropa. Tanaman ini dapat ditemukan pada ketinggian 800 hingga 1500 mdpl, di pesisir pantai berpasir, hutan bakau, dan juga di wilayah riparian.Tanaman ini…

-

view -
comments -
like -