Kadang-kadang bakau dianggap sama dengan mangrove. Namun di beberapa literatur bakau dan mangrove dianggap dua istilah yang berbeda. Bakau merupakan salah satu jenis mangrove dari genus Rhizophora. Jadi bakau merupakan salah satu jenis mangrove.
Manfaat Pohon Bakau:
1. Melindungi pantai dari erosi dan abrasi
2. Menahan rembesan air laut ke darat
3. Sebagai perangkap zat-zat pencemar dan limbah industri
4. Menciptakan udara pesisir yang bersih dan segar
5. Menjadi habitat alami berbagai biota darat dan laut
6. Mengurangi dampak bencana akibat gelombang laut seperti badai dan gelombang pasang
Sumber:
https://jurnalbumi.com/knol/pohon-bakau/
https://www.osnipa.com/manfaat-tanaman-bakau-bagi-lingkungan/